Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Tas Siaga dan Persiapan Persalinan

Gambar
Momen melahirkan bertemu dengan si kecil setelah 9 bulan menjadi momen yang ditunggu-tunggu, sebagai orang tua apalagi ibu harus mempersiapkan segalanya dengan baik. Persiapan persalinan harus dipersiapan jauh-jauh hari, agar menjelang due date (hari melahirkan) kita sudah tidak memikirkan yang lain selain fokus ke proses persalinannya saja. Aku nulis ini berdasarkan pengalaman lahiran Kiyo dulu, persiapannya dimulai ketika kehamilan menginjak 7 bulan. Apa aja sih persiapannya? So let's get start.... 1. Tempat Bersalin Menurut ane yang paling awal dipersiapkan itu justru bukan perlengkapan bayi, tapi tempat bersalinnya. Ini penting karna ketika melahirkan kita butuh tempat, fasilitas dan tenaga medis yang bener-bener kita sreg dan nyaman. Kenapa? Karna tempat bersalin yang nyaman dan penanganan medis yang tepat berpengaruh ke performa saat kita menghadapi kontraksi dan proses persalinan. Sejak awal hamil sudah memutuskan untuk melahirkan secara normal, untuk itu aku mil